KASUS :
(1) Menghadapi kasus ini jadi ingat pesan email dari Mas SarifTV beberapa tahun lalu :
(2) Cek sinyal suara yang keluar dari line Audio-Out menggunakan Aktive-speaker kecil - semuanya normal. Kesimpulan problem suara ada pada bagian Audio-Amplifier
SOLUSI :
Catatan :
- Plasma-Display Hitachi 42” yang masih banyak menggunakan modul-modul
- Problem gambar mletot-mletot dan suara pelan sebelah
(1) Menghadapi kasus ini jadi ingat pesan email dari Mas SarifTV beberapa tahun lalu :
solec.tv@gmail.com 3 Oktober 2011 “ esr pesanan saya sudah sampai dan langsung tes......untuk servis mainboard plasma 42p4. tes elco ukuran 100Uf bagus, buat ukur elco 10uF juga bagus, tanpa harus melepas elco dari pcb. giliran ukur elco 4,7uF kok nggak ada reaksinya....?? jarum meneng bae, wah saya pikir alatnya jelek, wah priye ki pak marsono,,, setelah ukur elco lain lho kok bisa !!! ternyata di mainboard itu semua elco ukuran 4,7uF rusak semua dan jumlahnya 50an biji. setelah ganti elconya langsung thokcerrrrr. thank you Mr marsono.” |
(2) Cek sinyal suara yang keluar dari line Audio-Out menggunakan Aktive-speaker kecil - semuanya normal. Kesimpulan problem suara ada pada bagian Audio-Amplifier
SOLUSI :
- Berpikir sedikit untuk mencari lokasi modul Tuner-IF (…urut saja dari Tuner) dan modul Audio amplifier (….urut saja dari kabel speaker).
- Ambil ESR dan langsung cek semua Elko SMD………ketemu banyak yang rusak………..semua yang bernilai 4.7uF rusak jarum esr tak bergerak sama sekali, dan beberapa yang bernilai 10uF juga ada yang rusak.
- Setelah capek hanya untuk penggantian elko-elko…………..achirnya semua jrengggggg…….gambar dan suara bagus (elko2 kami ganti dengan elko biasa tetapi yang bentuk phisiknya kecil)
Catatan :
- Audio-Amplifier untuk Plasma-Display dan LCD umumnya berbeda dengan Amplifier untuk Tv tabung. Amplifier menggunakan klas D dimana cara periksanya dan cara kerjanya juga tentu berbeda dengan Tv tabung.
*****************************************
No comments:
Post a Comment