Sunday, 4 November 2012

Cara cek jika remote tidak fungsi

 

Cara cek kerusakan jika menjumpai remote tidak fungsi :

  • Cek apakah IR receiver sudah ada tegangan Vcc 5v
  • Cek tegangan pada IR-input mikrokontrol (ic program) – normal harus ada tegangan sekitar 4v. Kalau tidak ada tegangan maka berarti IR receiver rusak
  • Pencet sembarang tombol remote kontrol. Tegangan 4v pada IR-input mikrokontrol harus goyang-goyang dikit. Kalau tidak goyang berarti remote kontrol yang rusak.
  • Jika tegangan pada IR-input sudah dapat goyang-goyang tetapi remote tetap tidak fungsi, maka kemungkinan ic mikrokontrol rusak atau remote tidak cocok.

 

***************************

No comments:

Post a Comment